Jaringan Komputer Dan Internet

D-komputer - pada umunya komputer yang kita gunakanatau yang kita temui di rumah-rumah adalah komputer yang berdiri sendiri maksudnya yaitu tidak berhubungandengan komputer laiunnya.komputer yang berdiri sendiri ini disbut komputer stand-alone.

Sebenarnya komputerkomputer yang bisa saling berhubungan yang satu dengan yang lain,komputer-komputer yang saling berhubungan di sebut jaringan komputer ( network ),jaringan ini bisa meliputi area yang kecil misalnya sekolah atau kantor saja kita bisa menybutnya jaringan local area network ( LAN ) ada juga jaringan yang luas misalnya meliputi satu daerah ataupun satu kampus dan itu di sebut jaringan wide area network ( WAN )

Apa sih kegunaannya kalau kita pasang jaringan komputer ?

Saya akan sebutkan kegunaan jaringan komputer antara lain sebgai berikut

  1. Bisa saling bertukar data atau informasi secara langsung
  2. Bisa memanfaatkan peralatan yang di pasang di komputer lain
  3. Bisa melakukan pekerjaan bersama-sama
Jaringan koputer meliputi seluruh belahan dunia yang sangat terkenal atau lagi buming iyalah internet,melalui internet kita bisa kenal orang di seluruh dunia bisa saling berhubungan dan bertukan informasi atau data bahkan kita bisa bermain bersama-sama dan sebagainya.

Jika komputer kita ingin di hubungakan dengan komputer lain,kita harus memasang LAN Card dan menghubungkan komputer tersebut dengan kabel jaringan dan kalau kita ingin menghubungkan komputer atau leptop kita ke internet kita bisa memasang modem atau memasang jasa layanan internet di perusahan penyedia layanan tersebut

0 Response to "Jaringan Komputer Dan Internet"

Post a Comment